Theme yang cocok untuk Mobile
-
Hallo forum…
Ada yang bisa kasih saran theme Wp yang cocok tampil di mobile? Saya pernah mencoba menggunakan beberapa plugin namun pada plugin-plugin itu hanya otomatis mengganti theme saat web tampil di mobile alias handphone. Masalahnya, saat saya memcek melalui mobile validator (validator.w3.org/mobile) hasilnya tidak sempurna. Saya mencoba membuka situs saya lewat hp memang ternyata kurang menawan tampilannya.
Saya duga theme yang saya gunakan untuk mobile kurang cocok, jadi saya ingin bertanya kepada anggota forum sekalian seandainya ada yang tahu theme yang cocok untuk mobile. Terima kasih.Catatan:
– Saya sudah mengnon-aktifkan semua plugin untuk mobile
– Theme standar situs saya http://wordpress.org/extend/themes/multi-color
– Theme yang saya siapkan untuk tampil pada mobile http://wordpress.org/extend/themes/twentytwelve atau http://wordpress.org/extend/themes/essence
- Topik ‘Theme yang cocok untuk Mobile’ tertutup untuk balasan baru.