• Mohon bantuan kawan-kawan, saya banyak develop website menggunakan fasiltas wordpress karena CMS ini sangat mudah dan nyaman sekali digunakan.

    Apakah ada yang bisa bantu ketika saya membuat contoh sebuah parent page dengan judul “products” didalamnya terdapat beberapa sub-page seperti “product type’, ‘best seller product’, dan ‘new product’. Nah, ketika di click di masing-masing sub-page pasti akan masuk kedalam page-page tersebut, yang ingin saya tanyakan bagaimana dan edit dimana ketika parent page ‘products’ tetap terlihat namun kalau di click tidak akan memunculkan apa-apa melainkan hanya memunculkan secara scroll down sub-page nya saja. Terima kasih.

Melihat 10 balasan - 1 sampai 10 (dari total 10)
Melihat 10 balasan - 1 sampai 10 (dari total 10)
  • Topik ‘Parent page tidak bisa di 'click' tapi tetap terlihat’ tertutup untuk balasan baru.