Bantuan » Komunitas WordPress Indonesia » Komunitas Pengguna » Customize picture by category

  • Kami membuat website koran online dengan wordpress.
    Bagaimana meng-custom gambar sehingga hanya bisa keluar di blog sesuai category ? Misalnya di category pendidikan akan keluar banner tentang sekolah diatas, atau di category kesehatan akan keluar banner kesehatan diatas ?

Melihat 1 balasan (dari total 1)
  • Ijin jawab:
    1. Hubungi developer websitenya untuk membantu anda menyelesaikan masalah yg ada, atau
    2. Jika ingin merubah atau menambahkan kode kedalam website anda saya sarankan gunakan childtheme, silahkan baca caranya disini https://goo.gl/xCvaeS

    Untuk memunculkan iklan/banner sesuai kategory, gunakan query is_category

    is_category();
    // When any Category archive page is being displayed.
     
    is_category( '9' );
    // When the archive page for Category 9 is being displayed.
     
    is_category( 'Stinky Cheeses' );
    // When the archive page for the Category with Name "Stinky Cheeses" is being displayed.
     
    is_category( 'blue-cheese' );
    // When the archive page for the Category with Category Slug "blue-cheese" is being displayed.
     
    is_category( array( 9, 'blue-cheese', 'Stinky Cheeses' ) );
    // Returns true when the category of posts being displayed is either term_ID 9,
    // or slug "blue-cheese", or name "Stinky Cheeses".
    // Note: the array ability was added in version 2.5.

    Selengkapnya: https://goo.gl/vLM7z9

    • Balasan ini diubah 6 years, 2 months yang lalu oleh Hasral.
Melihat 1 balasan (dari total 1)
  • Topik ‘Customize picture by category’ tertutup untuk balasan baru.