• Bagaimana caranya untuk tidak menampilkan postingan dalam kategori tertentu. contoh

    saya punya 3 kategori: PENDIDIKAN, BERITA, TEKNOLOGI.

    setiap saya post baru pasti muncul dihalaman awal baik ketiga kategori tersebut. yang saya inginkan adalah untuk kategori BERITA untuk tidak muncul dihalaman awal.

    biasanya coding untuk semua halaman adalah sebagai berikut:

    <?php while (have_posts()) : the_post(); ?>

    query yang bagaimana jika saya tidak ingin menampilkan kategori BERITA

Melihat 11 balasan - 1 sampai 11 (dari total 11)
  • bisa.. asal tau category id nya ‘BERITA’ itu berapa mas.
    Jadinya kurang lebih begini :

    <?php
    query_posts("cat=-5");
    if (have_posts()) :
    while (have_posts()) : the_post(); ?>

    Catatan : saya menganggap kategori id untuk BERITA sama dengan 5.
    Jelasnya ada di :
    http://codex.wordpress.org/Template_Tags/query_posts#Exclude_Categories_From_Your_Home_Page

    Pencetus Utas alidabdul

    (@alidabdul)

    bagaimana kalo saya menggunakan

    <?php
    query_posts(“category_name=-Berita”);
    if (have_posts()) :
    while (have_posts()) : the_post(); ?>

    saya akan coba dua duanya….

    kalau dari sisi efektif atau ngga, lebih bagus pakai id. karena dari category name, wordpress akan mencari id dari kategori tersebut sebelum melakukan proses terhadap query..

    Tapi dicoba dulu saja dua2nya mas.. 😉

    Pencetus Utas alidabdul

    (@alidabdul)

    dua duanya error…
    >>masih melajari dari link yang mas kasih

    bisa di-paste pesan error nya kesini mas ?

    Pencetus Utas alidabdul

    (@alidabdul)

    hmm uda ok mas… ternyata di themenya disediain… cuma kurang teliti hehee… thx

    🙂 saya menghadpi masalah yang sama dengan mas AliAbdul, cek http://www.agroindonesia.co.id, tab bisa tampil sebagaimana mestinya, saya design secara localhost jalan dengan baik tapi saat pindah ke server online, tak tampil apapun aka BLANK

    <strong>HEADLINE NEWS</strong><br />
        <?php query_posts('cat=-1&showposts=1'); ?>
        <?php while (have_posts()) : the_post(); ?>
    	<!---Gambar-->
    	<?php $values = get_post_custom_values("Image");
    	if (isset($values[0])) {
    	?>
    	<img align="left" style="margin-left: 0px; margin-right: 6px;" src="<?php $values = get_post_custom_values("Image"); echo $values[0]; ?>" alt=""/>
    	<!--end Gambar-->
    	<span class="left"><small><?php the_time('F d, Y') ?></small></span> <?php edit_post_link('-edit.'); ?>
    	<h2>
    	<a href="<?php the_permalink(); ?>"><?php the_title(); ?></a>
    	</h2>
        <!--div style="clear: both"></div-->
        <?php the_excerpt(); ?>

    Mohon Bantuannya, bagaimana saya bisa membuat post dengan kategori tertentu tampil di HEADLINE

    Moderator Huda Toriq

    (@hudatoriq)

    @siuul

    Saya gak tau kategori mana yg hendak Anda eksklusikan. Tapi apakah referensi ID kategori di localhost Anda sama dengan yg di live server?
    Kalau database yg digunakan beda (localhost & live site), maka nomor ID masing2 kategori juga ada kemungkinan beda.

    iya mas, localhost dah live server saya bikin persis sama kategori dan tentu saja ID saya perhatikan;

    pertama saya menggunakan ini;
    <?php query_posts('category_name=headline&showposts=1'); ?>
    dan saya juga mencoba ini;
    <?php query_posts('cat=1&showposts=1'); ?>

    keduanya berhasil di localhost, namun BLANK di live server, saya masih mencoba cari solusi, mohon bantuannya mas. terimakasih 😀

    Moderator Huda Toriq

    (@hudatoriq)

    Oh, blank to. Klo blank biasanya ada error, namun disembunyikan demi alasan keamanan. Coba error lognya dibaca, trus dipaste ke sini. Dari situ biasanya bisa ditelusuri.

    😀 DONE mas 🙂 aku dah nemu neee salahe dimana,

    <?php $values = get_post_custom_values("Image");
    	if (isset($values[0])) {
    	?>

    Tag Image aku ketik Images.. jadi gambarnya ndak keluar, dan post nya ikutan tak nongol juga.. salahnya bukan di script, tapi HUMAN ERROR mas, sekarang wpnya dah berjalan sebagaimana mestinya. Terimakasih atas supportnya ya mas HUDA, salam kenal

Melihat 11 balasan - 1 sampai 11 (dari total 11)
  • Topik ‘Bagaimana caranya untuk tidak menampilkan postingan dalam kategori tertentu’ tertutup untuk balasan baru.