• saya pengguna baru di wordpress.
    saya ada keluhan, saat membuat postingan saya merasa lebar dari halaman post-nya kurang lebar. cara untuk memperlebar halaman post nya bagaimana ya?

Melihat 2 balasan - 1 sampai 2 (dari total 2)
  • Tergantung tema yang kamu pakai.

    Kebanyakan tema tidak mememiliki setting / pengaturan untuk merubah hal tersebut. Dan untuk merubahnya harus memodifikasi dari sumber temanya atau menggunakan CSS.

    Pencetus Utas dwiyansyah

    (@dwiyansyah)

    oh seperti itu ya mas.
    ok, makasih atas info dan masukannya !

Melihat 2 balasan - 1 sampai 2 (dari total 2)
  • Topik ‘bagaimana cara memperlebar mainbar(halaman post)’ tertutup untuk balasan baru.